Cara Membuat Shortcut Hibernate




               Hibernate berfungsi untuk mematikan komputer sementara, jadi saat kalian menyalakan komputer windows tidak akan melakukan proses booting lagi dari awal, tapi akan langsung ke posisi anda sebelumnya.








Ok, saya akan tunjukkan caranya.

1. Klik kanan pada desktop

2. Pilih new -> shortcut

3. Pada kolom type the location of the item isikan kode berikut

%windir%\system32\rundll32.exe PowrProf.dll, SetSuspendState






















4. Klik "next"

5. Beri nama Hibernate

6. Klik "finish"


Kini anda bisa melakukan proses hibernate pada komputer anda dengan cara mengklik shortcut tersebut

Selamat mencoba ^_^


Jangan lupa join my group Need More Than 100,000 members please


Responses

0 Respones to "Cara Membuat Shortcut Hibernate"

Posting Komentar

Kalau mau berkomentar ada baiknya baca peraturannya dulu sebelum berkomentar !

- No spam, No flood, No junk, No iklan, No sara,No Por*o,
- Dilarang promosi disini ya agan/aganwati
- Jangan menggunakan Live Link !! Ingat Ini Blog Dofollow
- Gunakan bahasa yang sopan karena disini tanpa Moderasi dan Verifikasi

Arigatou Gozaimasu ^_^

 

Followers

Return to top of page Copyright © 2010 | Platinum Theme Converted into Blogger Template by HackTutors