Cara Mengubah Gambar Menjadi Text




             Pernahkah anda melihat seseorang menunjukkan suatu text yang membentuk sebuah gambar tertentu? Tentunya anda ingin tahu bagaimana cara membuatnya. Nah kali ini saya akan menunjukkan cara membuat text membentuk suatu gambar dengan cara meng-convertnya.





1. Pergi ke link berikut

2. Klik "pilih file" untuk mengupload gambar yang nantinya akan dijadikan sebuah kumpulan text atau anda bisa memasukkan url gambarnya pada kolom url




3. Anda bisa menetukan ukuran text dengan mengubah sizenya.

4. Centang color jika ingin text yang berwarna, jangan dicentang jika tidak ingin text berwarna.





5. Selanjutnya klik "generate"

6. Klik "Get the CODE HTML OR TXT VERSION"

7. Lalu akan muncul 2 pilihan kode, yaitu kode versi html dan kode versi txt. Gunakan kode html untuk pemasangan pada blog atau web anda. Gunakan kode txt untuk menggunakan sebagai seni text (art text) dengan cara mengcopynya

Semoga bermanfaat ^_^

Join grup ane di facebook ya gan Need more than 100,000 members please !


Responses

0 Respones to "Cara Mengubah Gambar Menjadi Text"

Posting Komentar

Kalau mau berkomentar ada baiknya baca peraturannya dulu sebelum berkomentar !

- No spam, No flood, No junk, No iklan, No sara,No Por*o,
- Dilarang promosi disini ya agan/aganwati
- Jangan menggunakan Live Link !! Ingat Ini Blog Dofollow
- Gunakan bahasa yang sopan karena disini tanpa Moderasi dan Verifikasi

Arigatou Gozaimasu ^_^

 

Followers

Return to top of page Copyright © 2010 | Platinum Theme Converted into Blogger Template by HackTutors